SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA BELANTIH,KECAMATAN KINTAMANI,KABUPATEN BANGLI

Artikel

PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI/BLT DD DESA BELANTIH

22 Februari 2022 10:37:22  Administrator  350 Kali Dibaca  Berita Desa

Belantih,22 Pebruari bertempat di Balai Serbaguna Desa Belantih pemerintah Desa Belantih telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai /BLT DD kepada 106 KPM untuk bulan januari dan bulan pebruari dengan nominal sebesar Rp.300.000/KPM.

Pembagian BLT DD kali ini diserahkan langsung oleh Bapak Perbekel Desa Belantih I Nengah Wardana di dampingi oleh Bhabinkamtibnas Desa Belantih I Made Rupawan beserta seluruh Kelian Banjar Dinas.

Penerima yang Dalam keadaan sakit sehingga tidak bisa datang ke Balai Serbaguna  akan dibawakan langsung oleh Kelian Banjar Dinas di masing-masing wilayahnya,Kegiatan ini merupakan upaya Pemerintah dalam membantu perekonomian masyarakat yang terdampak Covid-19.

 

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Banjar Belantih, Desa Belantih,Jalan Belantih-Binyan
Desa : Belantih
Kecamatan : Kintamani
Kabupaten : Bangli
Kodepos : 80652
Telepon : 03665531051
Email : desabelantih@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:56
    Kemarin:276
    Total Pengunjung:176.737
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.19.255.255
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

09 April 2021 | 410 Kali
Pembagian BLT Tahap III
11 Oktober 2021 | 408 Kali
PEMBAGIAN BLT TAHAP X
29 Juni 2021 | 389 Kali
PEMBINAAN POSYANDU
16 Juli 2021 | 388 Kali
TINDAK LANJUT PELAKSANAAN PPKM DARURAT DESA BELANTIH
03 Desember 2021 | 387 Kali
PEMBAGIAN BLT DD TAHAP XII (DESEMBER)
11 Juni 2021 | 385 Kali
MUSDES PENETAPAN PENDATAAN DESA SDGs 2021
09 Agustus 2021 | 384 Kali
PEMBAGIAN BANTUAN SOSIAL BERAS DARI KEMENSOS RI

 HUBUNGI KAMI

Hubungi Kami